PERAWATAN KULIT WAJAH AGAR AWET MUDA YANG MURAH DAN SEHAT

 Perawatan kulit wajah agar awet muda yang murah dan sehat jadi tema halaman blog yang saya tulis kali ini.
Wanita sebagian besar, hampir semua ya bun....😄😄😄
ingin wajahnya tetap awet muda meskipun usia kita sudah banyak,berbagai cara dilakukan untuk merawat kulit kita agar terlihat awet muda , tentunya jangan  awet muda saja ya bun,tetapi kulit wajah yang sehat sangat diperlukan juga untuk penunjang kecantikan kulitmu ladies.
Di jaman modern ini banyak sekali berjamuran perawatan kecantikan kulit  yang tentunya banyak cost juga yang harus dikeluarkan , terlebih sekarang ini karena wabah covid -19, kita dianjurkan untuk selalu berada di rumah alias stay at home     ðŸ‘€  .

Dengan banyak berada di rumah tentunya yang kita dapatkan banyak waktu senggangnya ya ......he....he....
daripada membuang waktu dengan percuma, kita siasati bund dengan merawat kulit wajah kita agar awet muda dan tentunya akan mendapatkan kulit yang sehat.

Rentang usia 40 tahun keatas menurut saya perawatan kulit wajah sangat diperlukan karena wajah akan mengalami kerutan,kusam dan tidak lembab ini dikarenakan berkurangnya hormon Estrogen yang ada didalam tubuh.

perawatan kulit yang akan saya jelaskan ini diijamin murah dan menghasilkan kulit yang awet muda dan sehat, karena  saya sudah saya mempraktekannya, it's  work 100% berhasil, terlebih dahulu  kita harus mengetahui jenis kulit kita , apakah itu berminyak ,normal atau kombinasi, jenis kulit kita patut disyukuri apapun itu ,karena masing - masing jenis kulit mempunyai kelebihan dan kekurangannya.
Kadang kita bingung dengan jenis kulit wajah sendiri, itu juga terjadi pada saya ,

Merawat kulit wajah agar awet muda dan tentunya untuk kulit yang sehat.
Dimasa pandemi ini tentunya harus selektif dalam pembelajaan bulanan kita, tentunya ,karena situasi seperti ini masih belum menentu, untuk mengantisipasinya ya itu pengeluaran harus dikontrol.....makanya saya menulis artikel dengan judul perawatan kulit wajah agar awet muda dijamin murah deh.....

Perawatan Kulit Wajah Dengan Bahan Yang Murah Dan Dijamin Berhasil

Ok,kita langsung saja bagaimana cara merawat kulit wajah agar awet muda dan menghasilkan kulit wajah yang sehat, berdasarkan pengalaman saya sendiri 😉 diantaranya sebagai berikut :

 1.Mencuci wajah

   cuci wajah perlu kita lakukan dalam sehari itu kita lakukan sebanyak 2 kali ya, karena               kalau kulit wajah kita tidak dibersihkan kulit wajah akan terlihat kusam tidak bercahaya  ,         agar tidak terjadi penumpukan kotoran di wajah,makanya kita perlunya untuk mencuci             muka.Penumpukan kotoran,membuat sebum ini mengakibatkan mengakibatkan jerawat           timbul, dalam mencuci wajah dengan arah  memutar searah jarum jam, dan dipijit - pijit ....       ya , atau kaya dicubit gitu looo, tetapi jangan keras - keras penuh  perasaan karena kulit         wajah itu lembut, jadi  kita harus memperlakukannya dengan       lembut kalau                           memperlakukannya  dengan kasar ,kulit wajah kita tidak menuruti   kemauan kita ,ini bener .  jadi cuci   wajah itu perlu untuk penunjang menjadi kulit wajah cerah dan tidak kusam,
   ini adalah awal dari perawatan kulit wajah agar awet muda untuk selanjutnya dilakukan           kalau berada di rumah cukup 2 kali saja,tapi kalau beraktifitas diluar 3 atau 4 kali menurut       saya sudah cukup.

 2. Exfloaxing wajah


perawatan dengan exfloating agar kulit wajah awet muda 
foto oleh :RostyslavOleksin
   Kulit wajah yang kita bersihkan tanpa kita sadari, partikel busa sabun akan                               mengendap di wajah kita yang menyebabkan  wajah kusam tampak tidak bersinar, untuk         itu   diperlukan teknik scrub atau exfloating .
   
   Penumpukan partikel sabun berkibat menjadi kulit tidak sehat,ini berpengaruh terhadap           kulit   wajah yang berakibat keriput akan cepat muncul, kenapa cepat          muncul???             karena   kalau kulit wajah kita sehat ,dengan sendiri otomatis akan           terpancar ke kulit     wajah perawatan kulit wajah agar awet muda, dijamin murah   dalam perawatan exfloating       atau scrubbing   dilakukan di rumah tanpa perlu  ke  perawatan ke klinik kecantikan,   tanpa     mengurangi manfaat dari teknik exfloating. Scrub ini berfungsi untuk menghilangkan                 sebum ataupun kotoran,dan mengikis        kulit yang mati,kalau mau yang murah bisa pakai     gula yang dihaluskan,,,,,,tetapi untuk kulit yang sensitif sebaiknya jangan,oh ya      bun ...bibir juga perlu discrub agar sehat dan tidak kusam   bukan wajah saja loo        kalau saya       bun pernah pakai gula ,tetapi kulit wajah saya   cenderung sensitif jadi      timbul agak             kemerahan sedikit perih ,oleh karena itu saya ganti   dengan tool kosmetik seperti gambar       dibawah ini :


tools kosmetik untuk scrub
foto diambil dari : koleksi pribadi



    tools kosmetik ini terbuat dari silicon lembut dan tidak keras dapat dibeli di toko kosmetik,        oh ya alternatif untuk kulit yang sensitif alat ini bisa diaplikasikan pada kulit wajah.Dengan        perawatan scrub kulit wajah agar awet muda jika dilakukan dengan benar,InshaAllah                berhasil kulit wajah akan terasa lebih lembut dan lembab,ini dilakukan seminggu 2                    kali,untuk kulit yang berminyak bisa 3 kali seminggu.

   Untuk scrub bisa kita juga memakai produk kosmetik yang ada di pasaran banyak ko ada       yang dari mustika ratu seperti produk peeling Mundisari, garnier murah di kantong                   harganya   kisaran Rp 17000 ribuan kayanya kalau ga salah ⊂(◜◒◝)⊃,

   Banyak produk kosmetik yang murah, untuk mendapatkan harga yang miring biasanya           saya   beli toko kosmetik daripada di supermaket kisaran beda  harganya sekitar 3-                 5ibuan...lumayan bisa menghemat kantong ⊂(◜◒◝)⊃, murah dan sehat untuk kulit wajah.
   Ok dilanjut lagi bagaimana cara perawatan kulit wajah dengan scrub yang benar.
   

Bagaimana Cara Scrub yang Benar dan Mudah Dilakukan

  •  Cucilah wajah terlebih dahulu,caranya sudah saya sampaikan di artikel bagian  atas 👆,
  • Dengan memakai facial foam yang lembut dan tidak membuat kulit menjadi kering,kalau setelah kita cuci wajah terasa kencang sebaiknya ganti saja    dengan sabun atau facialfoam yang lembut dengan ph yang rendah ,dan bisa juga yang mengandung pelembab, mengandung colagen agar kulit wajah awet muda seperti sabun oilum.
  • Penguapan wajah,dilakukan dengan cara, kita panaskan air terlebih                  dahulu,,,,sampai kira kira 70 derajat Celcius setelah itu baru diangkat dari kompor untuk lebih jelasnya seperti gambar dibawah ini ya....👇

Perawatan wajah dengan teknik penguapan agar wajah awet muda
foto diambil dari:portalmadura.com

   
 proses ini bisa dilakukan selama 5 - 10 menit,,,,,bertujuan untuk membuka pori  wajah       melebar agar kotoran sebum bisa keluar dari kulit wajah.bisa juga disebut dengan   detoksifikasi wajah,Ingat ya bun dalam proses penguapan wajah yang benar agar wajah   awet muda jangan terlalu lama ya karena kulit akan kering nantinya berakibat penuaan           dini,bisa ditambahi airnya dengan bunga sebagai aroma terapi agar lebih rileks.ini     dilakukan bisa dua kali seminggu secara teratur agar mendapatkan kulit wajah yang awet   muda tentunya sehat dan lembab ini sesuai dengan yang telah saya  sampaikan cara   pemakaian scrub wajah yang benar.                                      


4.Masker Kulit Wajah

 Perawatan kulit wajah agar awet muda dijamin murah meriah 😄, saya pakai buah   lemon.Tapi tentunya pembaca juga tahu berbagai macam jenis masker, saya khususkan   pemakaian masker dengan jeruk lemon yang saya pakai ,untuk menghilangkan juga flek   yang ada di wajah, karena semakin usia bertambah pigmen kulit hitamnya bertambah,(maaf   bahasanya kurang greget ya....He...he...), pemakaian masker wajah berbahan dasar jeruk   lemon sangat baik untuk kulit kita agar tampak awet muda karena kandungan antioksidan   yang tinggi ( vitamin c ), yang saya pakai lemon lokal seperti gambar berikut :

foto diambil dari : koleksi pribadi



Keampuhan lemon untuk perawatan wajah telah dikenal sejak dahulu. Maka tak heran, beberapa prouduk kecantikan banyak menggunakan jeruk lemon sebagai bahan dasarnya. Konon buah ini juga berguna sebagai antibakteri dan antiseptic yang berguna untuk kesehatan wajah. 
Jeruk lemon dipercaya dapat mencerahkan kulit wajah dan menghilangkan flek hitam jika dilakukan secara rutin dan rajin setiap hari,untuk menghilangkan flek wajah juga bisa memakai masker lidah buaya,Karena kandungan asam yang tinggi di jeruk lemon yang membuat kulit wajah bisa kering,maka pemakaian masker lemon diaplikasikan juga dengan minyak zaitun sebagai pelembabnya, Menurut saya pemakaian masker lemon bisa membuat kulit wajah cerah serta bisa membuat wajah kita awet muda karena vitamin  C nya itu yang baik untuk elastisitas kulit wajah.

Perawatan kulit wajah dengan lemon bisa membuat wajah lebih elastis, dan ini dilakukan setiap hari bisa 1 kali atau 2 kali dalam 1 hari.
oke untuk lebih jelasnya saya akan utarakan manfaat buah lemon untuk kecantikan wajah agar terlihat awet muda juga sehat dan murah dengan harga kisaran 1 kg Rp 12000, dengan pemakaian kurang lebih bisa 1 bulan setengah loo 😀, ini bisa menghemat pengeluaran untuk perawatan wajah.

Manfaat Jeruk Lemon untuk Wajah


Apakah Anda penasaran dengan manfaat lemon untuk wajah? Tenang! Berikut saya sajikan manfaat jeruk lemon untuk wajah, agar kuit wajah terasa lembab,cerah dan ini menunjang kulit wajah yang awet muda karena banyak manfaat lemon yang mengcover masalah kulit wajah seperti kekusaman wajah yang merupakan tanda penuaan dini.

ok ini diantaranya manfaat jeruk lemon bagi kecantikan kulit wajah diantaranya adalah:
  • Membantu mencerahkan wajah
  • Membantu mengontrol minyak di kulit
  • Membantu menghilangkan komedo
  • Membantu mengurangi jerawat pada wajah
  • Membantu melembabkan wajah
  • Membantu mengatasi kerutan pada wajah (agar awet muda)

5.Pelembab


Pelembab wajah sangat diperlukan bagi setiap wanita, untuk cakupan rentang usia manapun,karena pelembab berfungsi menjaga kadar air di wajah ,apalagi untuk kulit yang kering,Pelembab kulit akan berfungsi sebagai pengontrol produksi sebum di kulit wajah, agar terkontrol dengan baik. Manfaat lain pelembab wajah adalah mencerahkan kulit dan menghilangkan noda hitam. Kulit yang kering dan dehidrasi bisa membuat wajah terlihat kusam, manfaat pelembab wajah sangat baik untuk merawat kuli wajah agar awet muda pakailah pelembab wajah yang murah tapi kualitas baik dan berguna untuk kulit wajah menjadi sehat.

Merk pelembab wajah yang mahal belum tentu cocok dengan kulit wajah seseorang, ada yang merk pelembab wajah yang ekonomis dan murah justru cocok di wajah, jadi tergantung dengan kulitwajah masing - masing.

Pelembab untuk kulit yang berminyak saya anjurkan memakai pelembab yang gel moustirizer (berbahan dasar air),Pemakaian pelembab dibagi 2 :'
  • Daily moustirizer dipakai di wajah pada pagi dan malam berfungsi memberi nutrisi untuk melindungi dari radikal bebas,pilihlah pelembab yang mengandung vitamin e dan vitamin c, kalau kita ingin  kulit wajah yang awet  muda dan sehat serta membawa kulit wajah cerah,Jangan lupa harus mengandung tabir surya ,catett ya harus !!!!!! . Disaat pengaplikasiannya sesudah pemakaian pelembab lalu tepukkan tangan kita di wajah, di dahi dan dikening dengan lembut ini fungsinya agar pelembab menyerap sempurna ke kulit wajah.Begitu juga untuk pemakaian Midnight moustirizer
  • Midnight moustirizer dipakai di wajah pada malam hari, Ini perlu untuk elastisitas kulit agar terjaga disaat usia kita bertambah,aplikasi pemakaiannya bisa setelah pemakaian serum wajah.

Kesimpulan 

Itu tadi perawatan kulit wajah agar awet muda yang murah dan sehat ,tipsnya adalah rutin dan rajin dalam melakukannya karena ini prosesnya bukan instan seperti produk pemutih,yang kalau kita tak memakainya lagi akan berakibat menjadi hitam dan kusam  (tampak tidak awet muda).perawatan kulit wajah harus dilakukan secara konsisten untuk hasil yang maksimal.

Kalau kita melakukan perawatan kulit wajah seperti yang saya paparkan di artikel ini dengan sabar dan telaten InshaAllah berhasil kulit wajah akan cerah, awet muda dan sehat tentunya tidak berbahaya bagi kulit ,

Sekian dulu artikel dari saya ,semoga bermanfaat bagi pembaca,
Mohon ma'af bila ada kata - kata yang salah di artikel ini.Sekali lagi saya ucapkan terima kasih sudah mampir di blogyaniku.Wassalam



Komentar

  1. KING CASINO, LLC GIVES A $100 FREE BET
    KING novcasino CASINO, LLC GIVES A $100 FREE BET to gri-go.com try. Visit us today and receive a herzamanindir.com/ $100 worrione FREE BET! Sign up poormansguidetocasinogambling at our new site!

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Bagaimana Cara Membuat Telur Asin Yang Berminyak Dan Tahan Lama

Tips - Tips Dan Cara Membuat Cake Yang Benar Untuk Hasil Sempurna